Ditjen Polpum Kemendagri Raih Penghargaan IKPA Terbaik I Kategori Pagu Besar
Rabu, 15 Maret 2023 – 18:50 WIB

Dirjen Polpum Kemendagri Bahtiar menerima penghargaan IKPA Terbaik I kategori pagu besar dari Mendagri Tito Karnavian. Foto: Humas Ditjen Polpum
jpnn.com - JAKARTA - Mendagri Muhammad Tito Karnavian memberikan Penghargaan Indikator Kinerja Pelaksanaan Anggaran Terbaik Tahun 2022 di Lingkungan Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri), Rabu (15/3).
Penghargaan IKPA Terbaik Tahun 2022 di Lingkungan Kemendagri diberikan kepada sejumlah komponen, yang terbagi menjadi tiga kategori besaran pagu anggaran.
Kategori pagu kecil, penerima penghargaan IKPA Terbaik 2022, yakni:
Baca Juga:
1. Balai Besar Pemerintahan Desa Malang
2. IPDN Kampus Sumbar
3. IPDN Kampus Sulsel.
Baca Juga:
Kategori pagu sedang, penerima penghargaan IKPA Terbaik 2022, yakni:
1. Inspektorat Jenderal (Itjen)
Ditjen Polpum Kemendagri meraih Penghargaan Indikator Kinerja Pelaksanaan Anggaran atau IKPA Terbaik I kategori pagu besar.
BERITA TERKAIT
- MIPI Gelar Kick-Off Prominent Leaders Academy Program, Bahtiar Ulas Tantangan Masa Depan
- Ditjen Bina Pemdes Jelaskan Alokasi Dana Desa di Hadapan Banggar DPRD Sambas
- Ary Ginanjar: Bicara ASN Adalah Soal SDM BerAKHLAK
- Kemendagri Dorong Percepatan Realisasi APBD dan Penanganan Inflasi 2023 Jawa Timur
- 17 Gubernur Masa Jabatan Berakhir September-Desember 2023, Khofifah Mendapat Kompensasi
- Pemekaran Provinsi Natuna Anambas Memasuki Tahap Penting, Gubernur Kepri Mendukung