Dongkrak Neraca Perdagangan, Hatta Kunjungi Azerbaijan

Dongkrak Neraca Perdagangan, Hatta Kunjungi Azerbaijan
Dongkrak Neraca Perdagangan, Hatta Kunjungi Azerbaijan
Lebih lanjut Rizal menambahkan, Indonesia dan Azerbaijan memiliki ikatan batin yang kuat sebagai negeri yang memiliki background relijius yang mirip. Ditambahkannya, Hatta telah bertemu dengan Presiden Azerbaijan, Ilham Heydar ogly Aliyev guna membicarakan kerjasama itu.

"Ini kesempatan khusus, Presiden Ilham Haydar menunda keberangkatannya ke Prancis  demi menuntaskan meeting dengan delegasi Indonesia. Pada November 2012 nanti, Presiden Azerbaijan akan berkunjung ke Indonesia dan bertemu Presiden SBY. Ini sekaligus sebagai simbol babak baru hubungan kedua negara," sambungnya.

Lebih lanjut Rizal menambahkan, kunjungan Hatta itu membawa sejumlah misi termasuk untuk membuka pintu bagi Pertamina menggarap sektor migas di Azerbaijan, serta mempererat kerjasama di bidang ketenagakerjaan. Di bidang pertambangan, kata Rizal, Azerbaijan memang memiliki banyak ladang migas.

Sementara khusus ketenagakerjaan, saat ini banyak TKI terlatih dan trampil yang sudah bekerja di berbagai kota di Azerbaijan. "Terutama pada sektor minyak gas dan hospitality. Dengan pertumbuhan Azerbaijan yang cukup baik, banyak peluang kerja yang tersedia disini, dan itu harus kita manfaatkan," pungkasnya.

JAKARTA - Pemerintah Indonesia dan Azerbaijan melakukan upaya bersama untuk meningkatkan kerjasama ekonomi kedua negara. Salah satu kerjasama yang

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News