Dubes RI Andri Hadi Dukung Penuh Kegiatan PPI Belgia
Senin, 25 Oktober 2021 – 10:15 WIB

Duta Besar (Dubes) Indonesia untuk Belgia Adri Hadipada acara “Welcoming Day PPI Belgia” di Aula KBRI Brussels Tervuren, Belgia, Sabtu (23/10/2021). Foto: PPI Belgia
Turut hadir pula, mahasiswa/mahasiswi Indonesia yang sedang melakukan exchange IISMA di Belgia (Program Menteri Nadiem Makarim)
Dalam kaitan ini, PPI Belgia menyelenggarakan sesi kuis untuk memperkuat tali silaturahmi, diantara yang berhadiah seperti Indomie, kerupuk, dan lain-lain. Acara ini ditutup dengan menonton bersama film “Habibie dan Ainun”.(fri/jpnn)
Dubes Indonesia untuk Belgia Adri Hadi menegaskan pentingnya peran mahasiswa dalam diplomasi Indonesia ke seluruh dunia.
Redaktur & Reporter : Friederich
BERITA TERKAIT
- Berkuliah di Bandung, Mahasiswa Bisa Dapat 2 Gelar Internasional Sekaligus, Simak Nih!
- Daftar FKG UM Surabaya Berhadiah Student Dental Kit, Catat Syaratnya
- Gubernur Jateng Akan Kuliahkan 100 Mahasiswa ke Korea Selatan
- Mahasiswa Merusuh saat May Day, Buruh Demak Dukung Polisi Bertindak
- Kelompok Anarko Dalang Kerusuhan Hari Buruh di Semarang, 6 Mahasiswa Jadi Tersangka
- Tersangka Kerusuhan May Day Semarang Terancam 7 Tahun Penjara