Elektabilitas Prabowo dan Anies Kalah dari Ganjar!
Selasa, 15 Juni 2021 – 15:47 WIB

Hasil survei Center for Political Communication Studies (CPCS) terkait elektabilitas capres. (ANTARA/HO-Survei CPCS)
Demikian pula dengan nama-nama seperti Erick Thohir (6,0 persen), Sandiaga Uno (5,8 persen), Tri Rismaharini (4,3 persen), dan Giring Ganesha (2,3 persen).
Lalu ada Khofifah Indar Parawansa (2,3 persen) dan Mahfud MD (1,0 persen).
Lainnya hanya di bawah 1 persen, dan sisanya tidak tahu/tidak jawab 14,6 persen.
Survei CPCS dilakukan pada 1-10 Juni 2021, dengan jumlah responden 1.200 orang mewakili seluruh provinsi di Indonesia dan berusia 16-39 tahun.
Survei dilakukan melalui sambungan telepon terhadap responden yang dipilih secara acak dari survei sebelumnya sejak 2019.
Margin of error survei lebih kurang 2,9 persen dan pada tingkat kepercayaan 95 persen.(Antara/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Hasil survei CPCS memperlihatkan elektabilitas Prabowo Subianto dan Anies Baswedan kalah dari kepala daerah ini, berdasarkan pilihan milenial dan gen z.
Redaktur & Reporter : Ken Girsang
BERITA TERKAIT
- Dukung Prabowo 2 Periode, Idrus Golkar Usul Pembentukan Koalisi Permanen
- Versi Pengamat, Prabowo Tak Merestui Mutasi Letjen Kunto Arief
- Prabowo Sebut Orang Indonesia Harus Tinggalkan Mental 'Kumaha Engke'
- Prabowo Percaya Hakim Bergaji Besar Tidak Bisa Disogok
- Lewat Aplikasi Ini, Perjalanan Dinas Bisa Lebih Terstruktur dan Transparan
- Momen Prabowo Singgung Kapolri-Panglima TNI: Wah, Alamat Enggak Diganti Nih!