Galaksi Termuda Berhasil Ditemukan

Galaksi Termuda Berhasil Ditemukan
Galaksi Termuda Berhasil Ditemukan
Teknik ini pertama kali diprediksi oleh Albert Einstein, yaitu ketika gravitasi warps yang berada di depan objek dan memperbesar cahaya dari latar belakang objek. Galaksi ini disinyalir hanya berisi sekitar satu persen dari massa Bimasakti. Hal ini memperkuat keyakinan bahwa galaksi pertama di alam semesta memiliki ukuran yang sangat kecil.

Galaksi ini memainkan peran yang dominan dalam era reionization, yang dimulai dengan runtuhnya zaman kegelapan alam semesta. Kondisi ini berlangsung sekitar 400 ribu tahun setelah Big Bang, saat gas hidrogen netral terbentuk dari partikel pendinginan. (Esy/jpnn)

BALTIMORE--Para astronom telah mengidentifikasi galaksi terjauh yang pernah ditemukan dengan menggunakan teleskop Spitzer dan Hubble milik NASA.


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News