Gardu Listrik Jawa-Bali Mendadak Terbakar
Kamis, 29 Januari 2009 – 02:40 WIB

GARDU Induk PT PLN Distribusi Jawa Bali di Kecamatan Tamansari Kota Tasikmalaya, Jawa Barat terbakar. Foto: Dede Mulyadi/Radar Tasikmalaya/JPNN
Baca Juga:
Lanjut dia, GITET tersebut merupakan sistem kelistrikan Jawa Madura dan Bali (PNB -91) berkapasitas 500 KV. GITET itu merupakan tulang punggung suplai listrik untuk Jawa, Madura, dan Bali. Di bawahnya ada 150 KV, dan di bawahnya lagi 20 KV yang disalurkan ke pelanggan.
Dodi menegaskan, kebakaran salah satu travo GITET itu tidak akan mengganggu pasokan listrik di daerah Tasik. Hanya tegangan listrik akan berkurang.
Untuk memperbaiki travo yang terbakar itu, menurut dia, perluk waktu cukup lama. ”Kalau melihat kerusakan seperti itu, perbaikannya pasti memerlukan waktu lama,” katanya. (dem/jpnn/kim)
TASIKMALAYA – Travo Gardu Induk Tegangan Ekstratinggi (GITET) di Kampung Cimanglid, Kecamatan Tamansari, Tasikmalaya, meledak kemarin (28/1).
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Truk Tabrak Minibus dan Rumah di Purworejo, 11 Meninggal
- Memalak Sopir Truk di Lintas Riau-Sumut, 3 Preman Diamankan Polisi
- Sikat Debt Collector Ilegal, 4 Polisi Riau Dapat Penghargaan dari Kapolri & Kapolda
- Lantik 29 Pejabat, Gubernur Luthfi: No Titip-Titip, No Jastip
- Daftar Tunggu Haji di Sumsel Mencapai 30 Tahun
- Potensi Pidana Menjerat Pengemudi Nissan yang Tabrak Siswa SMA 5 Bandung