Hadiri Acara Gathering PPMKI Bali, Bamsoet: Koleksi Mobil Klasik Sebuah Investasi Bisnis
Minggu, 20 Februari 2022 – 20:21 WIB

MPR RI Bamsoet saat acara Community Gathering Perhimpunan Penggemar Mobil Kuno Indonesia (PPMKI) Bali di Bali, Minggu (20/2). Foto: MPR RI
Tanpa adanya sekat sosial ekonomi yang membatasi.
"Beberapa agenda eksibisi mobil klasik yang diselenggarakan oleh PPMKI, seperti Pameran Mobil Antik dan Bali Classic Motor Show, penyelenggaraan eksibisi senantiasa dilekatkan pada berbagai moment kesejarahan. Misalnya, Peringatan Hari Kebangkitan Nasional dan HUT Kemerdekaan RI," pungkas Bamsoet. (mrk/jpnn)
Ketua MPR RI Bambang Soesatyo mengatakan menyukai mobil klasik mampu menghadirkan sensasi tersendiri dibanding kendaraan modern.
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
BERITA TERKAIT
- Hidayat Nur Wahid Serukan Konsistensi Perjuangkan Palestina Merdeka di Milad ke-23 PKS
- Beri Kuliah Program Doktor, Bamsoet Ingatkan Pentingnya Keseimbangan Demokrasi dan Hukum
- Waka MPR: Upaya Pemberdayaan Perempuan Bagian Langkah Strategis
- Dukung Pernyataan Menlu Sugiono, Wakil Ketua MPR: ICJ Harus Hentikan Kejahatan Israel
- Bertemu Rektor Univesiti Malaya, Ibas: Pentingnya Sinergi Akademik Lintas Bangsa
- Peringati Hardiknas, Waka MPR Dorong Kebijakan Penyediaan Layanan Pendidikan berkualitas