Hari Ini Sattariyah Lebaran Idul Adha
Jumat, 19 November 2010 – 08:45 WIB

Hari Ini Sattariyah Lebaran Idul Adha
Usai pelaksanaan shalat Id nanti, katanya, selain melakukan penyembelihan hewan qurban secara bergotong-royong, biasanya pada saat itu beberapa masyarakat sengaja mengadakan acara melepas puasa dengan menggelar acara makan-makan.
Baca Juga:
Namun sedikit berbeda dengan perayaan Shalat Idul Fitri. Dimana dalam penyambutannya masyarakat sengaja menggelar acara melamang. "Kalau untuk Idul Fitri dan Maulud Nabi, banyak masyarakat yang melamang. Tapi kalau untuk qurban ini, paling orang yang datang mungkin melepas puasa disini," katanya.
Sesuai rencana, tambahnya, pelaksanaan Shalat Idul Adha hari ini akan dipimpin oleh Tuanku Khatib sebagai imam dan Tuanku Datuak sebagai Khatibnya. "Kalau tidak salah tuanku khatib imamnya, dan tuanku datuak yang akan memberi khutbah nanti," ujarnya.
Biasanya, katanya setiap pelaksanaan hari besar, mesjid luhur syekh burhanuddin akan dijubeli oleh jemaah. Sebagian besar jemaah adalah warga korong Tanjung Medan. "Kalau dulu kan mesjidnya kecil. Tapi sekarang kan sudah besar. Paling tidak bisa menampung jemaah cukup banyak sekarang," jelasnya. (bi)
PADANG -- Hari ini, Jumat (19/11), jemaah Sattariyah baru melaksanakan Qurban. Pelaksanaan qurban tersebut dilakukan di tiap mushalla atau mesjid
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Wali Kota Pekanbaru Temui Menteri PU di Padang, Ini yang Dibahas
- Hati-Hati! Aksi Sandera Aparat di Jateng Bisa Kena Pidana
- Gubernur Herman Deru Harap Atlet Sumsel Dulang Prestasi di 2 Event Nasional Ini
- May Day Tanpa Demo, Pekerja Sambu Group Tanam 1.001 Mangrove di Inhil
- Operasi Pekat Progo 2025, Polres Bantul Sita Puluhan Botol Miras Oplosan
- Kasus Pengeroyokan Warga SAD di Jambi, Polisi Tetapkan 2 Tersangka