Jualan Narkoba untuk Hidupi Tiga Istri
Senin, 12 Maret 2018 – 08:13 WIB

Ilustrasi borgol. Foto: AFP
Djuhair kemudian memecahnya menjadi dua poket. Nah, per bagiannya dijual Rp 800 ribu. ''Itu untuk paket yang namanya Supra," jelasnya.
Djuhair juga melayani pembeli yang ingin mengisap SS paket hemat. Harganya Rp 300 ribu per poket. Djuhair membagi 1 gram SS menjadi delapan poket. '
'Untungnya untuk pemasukan tambahan," ungkapnya. (edi/c7/hud/jpnn)
Pengedar narkoba tak sadar bahwa pembelinya adalah anggota polisi yang menyamar.
Redaktur & Reporter : Natalia
BERITA TERKAIT
- Edarkan Sabu-Sabu, KZ Ditangkap Satresnarkoba Polres Ogan Ilir
- Menyambi Jual Sabu-Sabu, Sapar Ditangkap di Musi Rawas
- Ini Modus Baru Pengedar Narkoba di Bandung, Lihat
- 3 Mahasiswa di Pekanbaru Ditangkap Polisi Gegara Jadi Pengedar Narkoba
- OW Ditangkap di Bandara saat Bawa 186 Paket Ganja
- Pengedar Narkoba di Cirebon Mengaku Beli Barang dari P