Kapolres Dicopot Akibat Kantor Bersama Polisi RI & Tiongkok

Kapolres Dicopot Akibat Kantor Bersama Polisi RI & Tiongkok
Jajaran Polres Ketapang berfoto bersama personel Biro Keamanan Publik Tiongkok di Ketapang, Kalbar, Kamis (12/7). Foto: istimewa for JPNN

“Yang ada itu Mabes Polri. Mereka, kami sarankan untuk kerja sama itu harus melalui Mabes Polri," lanjut Sunario.

Sunario juga membantah isu yang beredar di medsos yang mengatakan bahwa plakat tersebut sudah diresmikan dan diletakkan di kantor bersama. Plakat tersebut sudah diamankan di Polres Ketapang.

"Sampai saat ini tidak ada kantor bersama Kepolisian Republik Indonesia dengan kepolisian Suzhou di Ketapang," tegasnya.(dna/JPC)


Kapolri Jenderal Tito Karnavian mencopot Kapolres Ketapang AKBP Sunario menyusul viral plang kantor polisi bersama Polri dengan Biro Keamanan Publik Tiongkok.


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News