Kapolres Maybrat Bantah Klaim Sepihak TPNPB, Tak Ada Huru-hara saat Natal
Rabu, 04 Januari 2023 – 12:45 WIB

Kapolres Maybrat, Papua Barat Daya AKBP Glenn Rooi Molle memastikan perayaan Natal 2022 dan malam Tahun Baru 2023 di wilayah hukumnya, berlangsung aman. Foto: Source for jpnn
Glenn bersyukur situasi Kamtibmas wilayah lainnya seperti Ayamaru, Aitinyo, hingga perbatasan dengan Kabupaten Sorong atau Sorong Selatan, dikendalikan dengan baik.
"Intinya saya tegaskan bahwa situasi Kamtibmas di wilayah hukum Polres Maybrat tidak seperti apa yang mereka sampaikan bahwa mereka menguasai Kumurkek. Ya, kami buktikan bahwa sejak perayaan Natal sampai Tahun Baru semua berjalan dengan normal masyarakat beraktivitas secara normal," pungkas Glenn. (cr3/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Kapolres Maybrat, Papua Barat Daya AKBP Glenn Rooi Molle memastikan perayaan Natal 2022 dan malam Tahun Baru 2023 di wilayah hukumnya, berlangsung aman
Redaktur : Elvi Robiatul
Reporter : Fransiskus Adryanto Pratama
BERITA TERKAIT
- Bea Cukai dan TNI Gagalkan Penyelundupan 445.800 Batang Rokok Ilegal di Gorontalo
- Berapa Uang Setoran Judi Sabung Ayam di Lampung? Ada Bukti Transfernya
- KSAL Minta Tunggakan BBM TNI AL Rp 5,45 T ke Pertamina Diputihkan, Bahlil Berkata Begini
- Tingkatkan Pertahanan Siber, Kasum TNI Terima Kunjungan Kepala Staf Digital Intelijen Militer Singapura
- Wakil Panglima TNI Berpangkat Bintang 4, Jenderal Agus: Kandidat Sudah Disiapkan
- Menhan Sjafrie Mengusulkan Tunjangan Operasi Prajurit TNI Naik 75 Persen