Ketum Golkar: Presiden Menunjuk Figur yang Tepat
Selasa, 24 Oktober 2017 – 07:15 WIB

Ketua Umum Golkar Setya Novanto. Foto: ist
Novanto berharap, Din dapat membawa misi negara bahwa agama dapat membangun peradaban dunia yang damai dan penuh dengan harmoni.
"Partai Golkar akan mendukung upaya yang dilakukan Pemerintah Jokowi dalam mewujudkan dialog agama dan peradaban. Karena pada prinsipnya setiap agama itu mengajarkan nilai-nilai kebajikan,” demikian Novanto yang juga Ketua DPR RI ini. (sam/rmol)
Keputusan Presiden Joko Widodo menunjuk Din Syamsudin mendapat acungan jempol dari Ketum Golkar Setya Novanto
Redaktur & Reporter : Adil
BERITA TERKAIT
- Koordinator Gerakan Indonesia Cerah Tanggapi Kelompok yang Kerap Sudutkan Jokowi
- Menteri Kabinet Merah Putih Temui Jokowi, Ketua DPR Merespons Begini
- Jokowi: Ini Sudah Jadi Fitnah di Mana-Mana
- Soal Ijazah Jokowi Diduga Palsu, UGM Siap Buka-Bukaan
- Para Menteri Sowan ke Jokowi, Efriza: Sikap Kurang Menghargai Presiden Prabowo
- Sejumlah Menteri Prabowo Silaturahmi ke Rumah Jokowi, Pengamat Ini Ungkap Hal Tak Lazim