KPK Belum Tentukan Total Kekayaan Sekretaris MA

KPK Belum Tentukan Total Kekayaan Sekretaris MA
KPK Belum Tentukan Total Kekayaan Sekretaris MA
Kejanggalan harta kekayaan Nurhadi ini pertama kali diungkap oleh hakim agung Gayus Lumbuun.  Nurhadi disebut-sebut sempat membeli peralatan kantor senilai Rp1 miliar.

Namun ia tak menanggapi serius tudingan dengan alasan sudah menjadi pengusaha sarang burung walet sejak lima tahun sebelum masuk PNS pada 1980-an. Dia mengakui sejumlah aset di ruangannya di Mahkamah Agung adalah milik pribadi yang dibeli dengan dana sendiri. Rencananya aset-aset itu akan dihibahkan kepada Mahkamah Agung. (flo/jpnn)

JAKARTA - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menyatakan hingga saat ini masih melakukan proses verifikasi harta kekayaan milik Sekretaris Mahkamah


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News