Mabuk, Pria Bersenjata Tajam Mengamuk di Jalan Raya Ciracas Jaktim
Jumat, 07 Februari 2025 – 04:34 WIB

Pelaku ditangkap. Ilustrasi Foto: Ricardo/JPNN.com
"Kami sarankan yang merasa dirugikan dan yang merasa jadi korban untuk lapor ke Polsek. Namun, demikian sampai sekarang belum ada laporan," ucap Maryono.
Selain itu, pihak kepolisian juga masih mencari senjata tajam (sajam) yang diduga digunakan pelaku untuk mengancam.
"Untuk sementara kami masih cari senjata tajam. Dari pelaku kami bawa tidak ada, makanya kami mau cari untuk perkembangan selanjutnya," tuturnya. (antara/jpnn)
Polisi menangkap pria mabuk mengamuk dengan melakukan penganiayaan dan mengancam pengendara di Jalan Raya Ciracas, Jaktim.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Kasus Bocah Tewas Terbakar di Tangerang, Pacar Ibunya Menghilang
- Tahanan Kabur Ditemukan Tewas, Tubuh Ada Luka Sayatan Sajam
- Sadis, Seorang Istri di Inhu Aniaya Suami hingga Tewas, Motifnya tak Disangka
- Warga Banten Tewas Dikeroyok 4 Orang, 2 Pelaku Oknum TNI
- Oknum Dokter di Medan Tersangka Pencurian dengan Kekerasan, Begini Kejadiannya
- Dokter Spesialis Kulit dan Kelamin Jadi Tersangka Penganiayaan