Mantan Striker Timnas Laporkan 3 Akun di Instagram ke Polisi

Mantan Striker Timnas Laporkan 3 Akun di Instagram ke Polisi
Saktiawan Sinaga (tengah) didampingi kuasa hukumnya saat membuat laporan ke Polrestabes Medan, Kamis (9/12). Foto: Dok Saktiawan Sinaga

Oleh karena itu, Saktiawan merasa perlu persoalan tersebut dibawa ke ranah hukum. Dia berharap kasus tersebut segera diproses oleh pihak kepolisian. 

"Kami berharap kasus ini segera ditindaklanjuti," pungkasnya.

Komentar para netizen ini diduga menanggapi kasus video viral Saktiawan yang menendang salah satu ofisial dari Tanjung Balai United.

Peristiwa itu terjadi saat pertandingan liga 3 zona Sumatera Utara antara Medan Utama dengan Tanjung Balai United sedang berlangsung di Stadion Mini Pancing, Deli Serdang, Sumatera Utara, Kamis (2/12).

Saktiawan diduga diprovokasi oleh ofisial tim Tanjung Balai United. Tak terima, Saktiawan pun naik pitam dan langsung naik ke tribun dan menendang ofisial tersebut. Panitia, polisi dan sejumlah pemain Medan United turut mencoba menenangkan Saktiawan.

Baca Juga: Marbut Masjid Curiga Air di Kamar Mandi Jalan Terus, Lalu Diintip, Astaga, Ternyata

Belakang kasus itu telah diselesaikan secara damai antara kedua belah pihak. (mcr22/jpnn)

Mantan striker Timnas Indonesia Saktiawan Sinaga melaporkan tiga akun di Instagram ke Polrestabes Medan, Kamis (9/12).


Redaktur : Budi
Reporter : Finta Rahyuni

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News