Melawan, Mahasiswa Dibacok Begal
Senin, 14 September 2015 – 08:20 WIB

Melawan, Mahasiswa Dibacok Begal
”Sambil menunggu korban, kami akan kejar pelaku lain. Mudah-mudahan segera berhasil ditangkap,” janjinya.
Informasinya, gerombolan begal itu bukan pemain baru di Surabaya. Sumber terpercaya di kepolisian menyebut bahwa komplotan itu telah beraksi di 19 TKP berbeda di Surabaya. Diduga, komplotan itu yang beberapa hari lalu merampas motor di kawasan Wonokromo. Mereka juga diduga merampas motor milik salah seorang mahasiswa UINSA, di kawasan Genteng, beberapa waktu lalu.
”Kami masih melakukan penyelidikan terkait kasus perampasan itu,” lanjut Noerjanto. (yua/c2/ono)
SURABAYA – I Made Fikananda, 19, mahasiswa yang tinggal di kawasan Kampus ITS Sukolilo, Surabaya, menjadi korban aksi pembegalan sadis. Selain
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Sakit Hati Diolok-Olok Jadi Alasan FK Tusuk Leher Honorer di Batam
- Prostitusi Online di Lhokseumawe Terungkap, Sekali Begituan Bayar Rp 700 Ribu
- Sindikat Ganjal ATM Bobol Rp 100 Juta Milik Pensiunan Telkom, Begini Modus Pelaku
- Perempuan Ditemukan Tewas dalam Posisi Tengkurap, Polisi Ungkap Hasil Visum
- Mayat Pria yang Ditemukan di Indekos Ternyata Korban Pembunuhan & Sodomi
- Mahasiswi Ini Sadis Banget, Kurung-Aniaya Kekasih Sampai Tewas