Murdoch Ancam Blokir Google
Rabu, 11 November 2009 – 00:29 WIB

Foto : AFP
Di samping itu, Murdoch juga menyatakan bakal memperkarakan doktrin fair use secara hukum. Sebab, selama ini, doktrin itulah yang dijadikan pembenaran pihak ketiga yang memanfaatkan berita-berita News Corp. lewat situs pencari seperti Google. Seolah, mereproduksi berita lewat situs pencari adalah tindakan yang sah. "Tapi, itu tidak akan terjadi dalam waktu dekat. Butuh waktu panjang," kata Murdoch. (hep/ttg)
Redaktur & Reporter : Antoni
BERITA TERKAIT
- Presiden Prabowo Bakal Menganugerahkan Bintang Kehormatan Kepada Bill Gates
- Balas Dendam, Pakistan Tembak Jatuh 5 Jet Tempur India
- Keluarga Diktator Filipina Ferdinand Marcos Dilaporkan Terkait Transaksi Emas 350 Ton
- Donald Trump Sebut Industri Film di AS Sekarat
- Trump Tegaskan Iran Tak Boleh Memiliki Nuklir untuk Alasan Apa pun, Pelucutan Total!
- 2 Kapal Wisata Terbalik di China, 3 Orang Tewas & 14 Hilang