Otak Kejahatan Cybercrime Belum Ditangkap
Jumat, 12 September 2014 – 14:54 WIB

Otak Kejahatan Cybercrime Belum Ditangkap
Setelah uang masuk ke rekening Bank Mandiri, lanjut Kamil, kemudian ditransfer lagi ke beberapa rekening tersangka. "Kemudian uang ditarik dalam bentuk tunai dan dibelanjakan oleh yang menguasai rekening tersebut," paparnya.
Baca Juga:
Ia menambahkan, kejadian ini mengakibatkan Delavan AG Pumps, Inc mengalami kerugian US 227 ribu atau setara Rp 2.321 miliar. Sedangkan perusahaan McNeilus Companies Inc mengalami kerugian USD 101 ribu atau Rp 1,038 miliar.
Saat ini, Kamil melanjutkan, pihaknya sudah bekerjasama dengan International Police untuk menangkap otak pelaku kejahatan yang masih buron. "Kita sudah bekerjasama dengan interpol untuk menangkap pelaku sebagai otak dalam kejahatan ini," tegasnya. (boy/jpnn)
JAKARTA - Jajaran Direktorat Tindak Pidana Ekonomi Khusus Bareskrim Mabes Polri berhasil membongkar sindikat penipuan lewat surat elektronik atau
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Hasil Autopsi, Mayat di Cianjur Ternyata Korban Pembunuhan dan Sodomi
- Sakit Hati Diolok-Olok Jadi Alasan FK Tusuk Leher Honorer di Batam
- Prostitusi Online di Lhokseumawe Terungkap, Sekali Begituan Bayar Rp 700 Ribu
- Sindikat Ganjal ATM Bobol Rp 100 Juta Milik Pensiunan Telkom, Begini Modus Pelaku
- Perempuan Ditemukan Tewas dalam Posisi Tengkurap, Polisi Ungkap Hasil Visum
- Mayat Pria di Indekos Ternyata Korban Pembunuhan & Sodomi