Partai Lain Bisa Kena Badai seperti Demokrat
Sabtu, 28 Januari 2012 – 14:38 WIB

Partai Lain Bisa Kena Badai seperti Demokrat
JAKARTA -- Ketua DPP Partai Golkar Hajrianto Tohari mengingatkan partai-partai politik untuk tidak boleh gembira atas badai yang tengah dialami Partai Demokrat.
Ia mengingatkan, parpol-parpol selain PD sangatlah tidak etis mengumbar pernyataan-pernyataan yang bisa memperuncing suasana internal partai berlambang mercy itu.
Baca Juga:
Apalagi ikut melibatkan diri menyudutkan salah satu faksi dalam PD. "Justru sebaliknya parpol-parpol harus ikut membantu menciptakan suasana yang kondusif bagi PD untuk menghadapi persoalan yang diakibatkan oleh kasus hukum yang sedang membelit salah seorang mantan pengurusnya," kata Hajrianto, yang juga Wakil Ketua MPR, itu, Sabtu (28/1) kepada wartawan di Jakarta.
"Parpol-parpol selain PD tidak boleh berbahagia atas apa yg terjadi pada PD," tambahnya.
JAKARTA -- Ketua DPP Partai Golkar Hajrianto Tohari mengingatkan partai-partai politik untuk tidak boleh gembira atas badai yang tengah dialami Partai
BERITA TERKAIT
- Golkar Mengakui SOKSI Kepemimpinan Ahmadi Noor Supit
- P2PD: Gus Imin Dorong Kepala Daerah dari PKB Giat Berinovasi
- Pengamat: Rekayasa Penangkapan Cawabup Bengkulu Selatan Ii Sumirat Lebih Parah dari Politik Uang
- Sikat Mafia Tanah, Sahroni Bakal Berkoordinasi dengan Kapolri, Jaksa Agung, dan BPN
- Ahmad Dhani Irit Bicara Saat Hadiri Pemeriksaan di MKD DPR
- Pertumbuhan Ekonomi Melemah, Marwan Demokrat: Saatnya Pemerintah Ambil Langkah Nyata & Terukur