PDIP Tolak Kenaikan Tarif Listrik
Selasa, 11 September 2012 – 11:04 WIB

PDIP Tolak Kenaikan Tarif Listrik
Menurutnya, dari kenaikan tarif listrik 15 persen tahun depan, maka jumlah penghematan anggaran yang didapat lebih kecil dibandingkan dengan besarnya kerugian akibat kinerja PLN yang kurang baik.
"Kalau naik, rakyat yang merasakan. Kalau dengan memperbaiki kinerja PLN saja rakyat tidak perlu susah, jangan dibebankan ke rakyat, tinggal membebankan ke PLN saja dengan memperbaiki kinerja mereka," ungkap dia.
Ia menegaskan, Fraksi PDI Perjuangan meragukan kenaikan tarif listrik tahun depan bakal membuat kinerja PLN jauh lebih baik dan bisa efisien dalam penggunaan bahan bakar.
"Kita ini menyusun RAPBN 2013 untuk menjalankan rencana-rencana tahun depan," ujarnya.
JAKARTA - Fraksi PDI Perjuangan DPR menyatakan menolak kenaikan tarif tenaga listrik (TTL) 15 persen untuk tahun depan seperti yang diajukan pemerintah.
BERITA TERKAIT
- Kinerja Membaik, Waskita Dinilai Jauh dari Potensi Delisting
- Libur Waisak 2025, Daop 8 Surabaya Menyiapkan 6 Kereta Tambahan, Ini Datanya
- Bamsoet Sebut Indonesia Punya Potensi Besar Jadi Pusat Ekonomi Digital Berbasis Kripto
- Bea Cukai Teluk Nibung Dukung Ekspor Perdana 126,6 Ton Kelapa Asal Tanjungbalai ke Thailand
- Kunjungi Jepang, Menko Airlangga Bawa Misi Prabowo Terkait Perdagangan dan Investasi
- BNI: Waspada Penipuan Berkedok Undian Rejeki wondr BNI