Pelatih Bhayangkara FC: Persaingan Ketat, Kami Butuh 3 Poin
Minggu, 27 Maret 2022 – 23:41 WIB

Pelatih Bhayangkara FC Paul Munster (HO/Bhayangkarasolofc.id)
Jika meraih tiga poin, maka otomatis Bhayangkara FC yang akan menjadi wakil Indonesia ke play-off Piala AFC. Sementara itu, Persebaya bakal bersua lawan yang lebi berat, Borneo FC. Untuk Arema FC, tinggal menunggu kedua tim terpeleset, sehingga tiga poin yang mereka raih pada pekan ke-34 bisa melampaui perolehan poin nantinya. (dkk/jpnn)
Pelatih Bhayangkara FC bicara kans mereka untuk finis di posisi ketiga klasemen Liga 1 2022, namun dia akui butuh persaingan ketat demi meraih 3 poin.
Redaktur : Friederich
Reporter : Muhammad Amjad
BERITA TERKAIT
- Live Streaming Arema FC Vs Persebaya: Bajol Ijo Bisa Gusur Dewa
- Paul Munster Menuju Bhayangkara Presisi Lampung FC?
- Liga 1: Menjelang Hadapi Persija, Persebaya Fokus Mematangkan Aspek Fisik dan Taktik
- Begini Siasat Pelatih Persebaya Menyambut Libur Lebaran
- Persebaya Vs Persib: PHK Membayangi Paul Munster
- Persebaya vs Persib: Paul Munster Butuh Bonek untuk Selamatkan Nasibnya