Pemerintah Gencarkan Vaksinasi Door to Door Demi Tercapai Kekebalan Komunal
Jumat, 22 Oktober 2021 – 08:21 WIB

Menteri Kominfo Johnny G. Plate. Foto: dokumentasi Kominfo
Dia menandaskan vaksinasi menjadi kunci penting pengendalian Covid-19 di Indonesia serta menjadi modal penting untuk kita agar bisa hidup sehat berdampingan dengan Covid-19.
"Namun, untuk memastikan vaksinasi memberi dampak maksimal, pemerintah meminta masyarakat tidak lengah dan tetap disiplin menerapkan protokol kesehatan sekalipun sudah mendapatkan vaksinasi," ujarnya. (mrk/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Pemerintah menilai vaksinasi door to door efektif menjangkau daerah dengan partisipasi vaksin yang rendah atau pemukiman padat penduduk.
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
BERITA TERKAIT
- Gandeng Pfizer, AMPHURI Ingatkan Calon Jemaah Umrah & Haji Cegah Pneumonia dengan Vaksinasi
- Perlindungan Kesehatan, Prudential Gelar Vaksinasi untuk Karyawan dan Keluarga
- Kemenkes & Takeda Edukasi Pentingnya Pencegahan Dengue, Jangan Tunggu Wabah Datang
- Akademisi Ungkap 2 Tantangan Tata Kelola Intelejen di Indonesia
- Vaksinasi Hepatitis A Bagi Atlet Muda untuk Prestasi Lebih Gemilang
- Ingin Lebih Dekat dengan Masyarakat Luas, BIN Luncurkan Akun Resmi di Medsos