Pemilihan Ketum PBNU Belum Mulai, Ucapan Selamat untuk Kiai Said Sudah Berdatangan, Lihat
Kamis, 23 Desember 2021 – 17:40 WIB

Karangan bunga selamat atas terpilihnya Ketum PBNU Said Aqil Siradj mulai berdatangan di Unila, meski pemilihan ketua umum belum dimulai, Kamis (23/12/2021) Foto: Kenny Kurnia Putra/JPNN.com
Perubahan itu disampaikan oleh Ketua Steering Committee Muktamar NU Lampung Muhammad Nuh.
"(Pemilihan ketua umum) di Universitas Lampung," kata M Nuh di Gedung Serbaguna Universitas Islam Negeri (UIN) Raden Intan Bandar Lampung, Kamis. (mcr8/jpnn)
Karangan bunga selamat atas terpilihnya Ketum PBNU Said Aqil Siradj mulai berdatangan di Unila, meski pemilihan ketua umum belum dimulai
Redaktur : M. Fathra Nazrul Islam
Reporter : Kenny Kurnia Putra
BERITA TERKAIT
- Berapa Uang Setoran Judi Sabung Ayam di Lampung? Ada Bukti Transfernya
- Denpom TNI Kantongi Bukti Transfer Uang Setoran Judi Sabung Ayam di Lampung
- Begini Update Kasus Penembakan 3 Polisi saat Menggerebek Judi Sabung Ayam di Lampung
- Kirim Karangan Bunga, Sanggam Hutapea Kenang Kesederhanaan dan Nilai-nilai Kebaikan Paus Fransiskus
- Prajurit TNI AL Sigap Mengevakuasi Warga Terdampak Banjir di Pesawaran Lampung
- Paus Fransiskus Meninggal, Ketum GP Ansor: Pesan Beliau Sangat Membekas Saat Kami Bertemu di Vatikan