Pengadaan Mobil Dinas Kuras Uang Rakyat
Sabtu, 26 Mei 2012 – 08:45 WIB

Pengadaan Mobil Dinas Kuras Uang Rakyat
Bahkan kata Muharamsyah, jika pada masa Bupati Pidie dipimpin Ir Abdullah Yahya, sumbangan untuk mesjid setiap tahun Rp 5 juta selalu ada, namun untuk pemerintah saat ini dana untuk mesjid hilang dan yang ada dana aspirasi dewan, itu jelas-jelas dana kepentingan politik. Pihaknya berharap pemerintah jangan lagi menipu rakyat dengan dalih mobil dinas yang lama sudah tidak layak, padahal mobil dinas bupati/wakil bupati yang lama masih bisa digunakan, namun dipaksa untuk didemkan.
"Terserahlah pemerintah mau buat apa tapi saya optimis suatu saat pejabat di Pidie akan lumpuh karena menipu rakyat," paparnya.
Sementara itu Sekretaris Daerah Kabupaten (Sekdakab), Pidie H.Said Mulyadi.SE.MSI saat dihubungi Rakyat Aceh kemarin Hand Phoen (Hp), nya tidak aktif dan dari pengakuan staf dikantornya bahwa Sekda sudah ke Banda Aceh. "Bapak sudah berangkat ke Banda Aceh bang," jelas staf di kantornya. (mir)
SIGLI-LSM Pidie Institut menilai pengadaan mobil dinas oleh Pemkab Pidie dinilai kuras uang rakyat. Bahkan pemerintah dituding tidak manusiawi. Ini
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 2.050 Karung Bawang Merah Diselundupkan dari Malaysia ke Bengkalis, Lihat
- 9 Dari 1.497 Jemaah Calon Haji Asal Semarang Batal Berangkat
- Dukung Asta Cita, Pemprov Sumsel Selaraskan Program 3 Juta Rumah dengan Visi Misi HDCU
- Bali Tolak Ormas GRIB Hercules, Kalimat Giri Prasta Tegas
- Identitas 12 Korban Tewas Akibat Kecelakaan Maut Bus ALS
- Kronologi Mobil Nissan Tabrakan Beruntun di Bandung, Pelajar Tewas setelah Terseret 80 Meter