PPPK 2022: Pemkab Sanghie Sudah Mempersiapkan Tim Seleksi Penerimaan
Senin, 17 Oktober 2022 – 20:20 WIB

Kepala BKPSDMD Kabupaten Kepulauan Sangihe Aris Pilat. ANTARA/Jerusalem Mendalora
Penjabat Bupati Sangihe Rinny Tamuntuan telah menerima penetapan formasi PPPK untuk Kabupaten Sangihe sebanyak 588 orang dari Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi, yang diserahkan pada Rapat Koordinasi Persiapan Pengadaan ASN Tahun 2022 di Hotel Grand Sahid Jaya, Jakarta.
Rakor itu dihadiri oleh MenPAN-RB Abdullah Azwar Anas bersama seluruh bupati dan wali kota se-Indonesia.
Dia mengatakan setelah penetapan yang disampaikan oleh MenPAN-RB Azwarn Anas, Pemkab Kepulauan Sangihe akan langsung melakukan persiapan seleksi terhadap calon PPPK tersebut sambil menunggu petunjuk teknis pelaksanaannya. (antara/jpnn)
Pemkab Sangihe mempersiapkan tim seleksi penerimaan PPPK, sembari menunggu petunjuk teknis dari pemerintah.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: Kabar Gembira, Honorer Non-Database BKN Diusulkan jadi PPPK Paruh Waktu, Daftar Nama Keluar
- Ketua Forum Honorer Bersuara Lantang, Menolak jadi PPPK Paruh Waktu
- Honorer 8 Tahun Bekerja Ikut Seleksi PPPK, Dicoret gegara Tergiur Uang Haram
- Persaingan Ketat Seleksi PPPK Tahap 2, Ini Datanya, Tetap Semangat ya
- Soal Jadwal Pengangkatan CPNS & PPPK 2024, Pak Alim Sanjaya Beri Penjelasan Begini
- Sudah Ada yang Masuk Daftar Hitam, Tak Bisa Daftar CPNS & PPPK