Raffi Ahmad Bercerita Lengkap, Sempat Kaget karena jadi Ramai
Kamis, 11 Juni 2020 – 07:20 WIB

Pasangan Raffi Ahmad dan Nagita Slavina dalam jumpa pers ulang tahun Rafathar Malik Ahmad di Jakarta, Jumat (16/8/2019). Foto: ANTARA/Maria Cicilia Galuh
Raffi Ahmad pun akhirnya berbincang langsung dengan Dorce yang menjelaskan maksud sebenarnya dari keinginan menjadi supir pribadinya.
"Soalnya aku kagok kan, karena Bunda sudah aku anggap kayak keluarga, sudah kayak orang tua. Enggak mungkin juga aku jadiin bunda supir. Akhirnya Bunda datang ke rumah, jelasin kalau di mimpinya harus ke rumah aku, nyupirin mobil aku, di rumah aku, sama bunda kasih kiswah. Ya sudah," imbuhnya. (antara/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Raffi Ahmad menceritakan kronologis tentang Dorce Gamalama yang melamar menjadi sopir pribadinya.
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- Dipilih Presiden Langsung, Raffi Ahmad jadi Pembawa Acara Peringatan Hari Buruh
- Senangnya Ivan Gunawan Dapat Tugas Buat Baju Kerja Raffi Ahmad
- Jatuh Saat Menaiki Sapi, Raffi Ahmad: Lumayan Pusing
- Raffi Ahmad Ungkap Kondisi Setelah Jatuh dari Sapi
- Perayaan Ultah Lily, Putri Raffi & Nagita Dihadiri Sederet Artis Hingga Istri Wapres
- Nagita Slavina Gelar Ajang Pencarian Bakat di Beberapa Sekolah