Ratusan Honorer Penyuluh Geruduk KemenPAN-RB, Ajukan 4 Tuntutan kepada Presiden
Rabu, 14 September 2022 – 08:25 WIB

Ratusan honorer penyuluh dari berbagai wilayah di Indonesia menggeruduk Kantor KemenPAN-RB dengan membawa empat tuntutan. Foto dok. FK THL-TBPP Nasional for JPNN.com
2. Pengangkatan tersebut dilakukan melalui dasar hukum PermenPAN-RB, Perpres ataupun Keppres tanpa membedakan tingkat pendidikan, khususnya mengakomodasi semua yang berpendidikan SLTA.
3. Pengangkatan dilakukan secara serentak dan terpusat melalui jalur khusus (tidak dibuka untuk pelamar umum) seperti pada pengangkatan tahun 2019.
4. THL-TBPP siap melanjutkan pengawalan pembangunan pertanian menuju Indonesia yang berdaulat pangan. (esy/jpnn)
Ratusan honorer penyuluh dari berbagai wilayah di Indonesia menggeruduk Kantor KemenPAN-RB dengan membawa empat tuntutan. Simak selanjutnya di sini
Redaktur : Djainab Natalia Saroh
Reporter : Mesyia Muhammad
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: Kabar Gembira, Honorer Non-Database BKN Diusulkan jadi PPPK Paruh Waktu, Daftar Nama Keluar
- Ketua Forum Honorer Bersuara Lantang, Menolak jadi PPPK Paruh Waktu
- BSKDN Kemendagri & Taspen Life Teken Komitmen Perlindungan Sosial bagi ASN
- Honorer 8 Tahun Bekerja Ikut Seleksi PPPK, Dicoret gegara Tergiur Uang Haram
- Gerakan Rakyat Gandeng BEM UIN Jakarta dan Unindra Bahas Revisi UU ASN
- Honorer Non-Database BKN Diusulkan jadi PPPK Paruh Waktu atau Ikut Seleksi CPNS