Sistar Pastikan Comeback 22 Juni

jpnn.com - SEOUL- Setelah sempat mengambang beberapa lama, Sistar akhirnya mengumumkan jadwal comeback. Girlband papan atas itu akan segera menyapa para fans Juni ini.
"Sistar akan merilis mini album ketiga mereka pada tanggal 22 Juni. Sistar akan memulai promosi mereka dengan showcase perdana pada hari yang sama," kata Starship Entertainment, seperti dilansir laman Allkpop, Selasa (16/6).
Sistar menghabiskan waktu yang lama mempersiapkan mini album tersebut. Namun, Bora dkk dipastikan bakal menunjukkan penampilan berbeda mereka di comeback kali ini.
Sebelumnya, Sistar merilis album pada 21 Juli 2014 lalu. Saat itu, mini album berjudul Touch N Move ternyata mendapat sambutan cukup hangat dari para penggemarnya. (fny/jpnn)
SEOUL- Setelah sempat mengambang beberapa lama, Sistar akhirnya mengumumkan jadwal comeback. Girlband papan atas itu akan segera menyapa para fans
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Melihat Nyai Ontosoroh Masa Kini di Monolog Paramita
- Komnas Perempuan Diminta Tak Intervensi Kasus Perceraian Baim dan Paula Verhoeven
- Cloudburst Makin Liar dalam Album Clear Blue Sky
- The Hammersonic Convention Digelar Hari Ini, Thy Art Is Murder Siap Beraksi
- 3 Berita Artis Terheboh: Eriska Pisah dari Young Lex, Masa Penahanan Nikita Diperpanjang
- Nikita Mirzani Belum Disidang setelah 2 Bulan Ditahan, Ada Apa dengan Kasusnya?