Soroti Data BNPT, Sahroni Minta Guru Jadi Garda Terdepan Mencegah Bibit Radikalisme
Berbagai cara dapat dilakukan oleh BNPT agar maksud dan tujuan program ini bisa terdengar oleh tiap guru. Misal, melalui seminar per wilayah.
"Bisa juga diadakan secara online, campaign melalui medsos, karena ini menyangkut pemahaman para guru soal penggunaan metode yang paling efektif untuk para muridnya,” tutur Sahroni.
Politikus NasDem itu bahkan mengusulkan agar BNPT bekerja sama dengan sekolah-sekolah di tiap provinsi, untuk menggelar kegiatan edukasi dan pencegahan secara langsung kepada para murid-murid.
"Minimal BNPT harus kunjungi perwakilan sekolah di t?iap provinsi secara berkala. Adakan kegiatan edukasi untuk para murid-murid. Agar ada tindakan konkretnya, tidak sekadar instruksi abstrak kepada para guru," tutur Sahroni.(fat/jpnn.com)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Wakil Ketua Komisi III DPR Ahmad Sahroni minta para guru jadi garda terdepan pencegah bibit radikalisme di kalangan siswa dan lingkungan sekolah.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
- KPK Ingatkan Guru & Dosen: Gratifikasi Bukan Rezeki
- Motor Bu Guru Korban Begal di Bangkalan Sudah Kembali, Ada yang Terharu
- Minta Kepastian Hukum Bagi Buruh, Sahroni: Upah Dibayarkan, Jangan Ada Ijazah Ditahan
- Kunker ke Kepulauan Riau, BAM DPR Berjanji Serap Aspirasi Warga Rempang
- Menteri Mu'ti Terima Rekomendasi Konsolidasi Nasional Dikdasmen, Ada soal Guru & SPMB
- KemenPAN-RB & Kemenkeu Ungkap Keberpihakan kepada Guru serta Tendik