Sri Mulyani Isyaratkan Resesi, Misbakhun Tetap Yakini Ikhtiar Pemerintahan Jokowi
Jumat, 25 September 2020 – 22:12 WIB

Anggota Komisi XI DPR M Misbakhun dan Menteri Keuangan Sri Mulyani. Foto: dokumentasi pribadi for JPNN.Com
Mantan pegawai Direktorat Jenderal Pajak (DJP) itu menambahkan, sebenarnya banyak kalangan sudah memprediksi soal resesi itu. "Kami di Komisi XI DPR juga sudah memperkirakan sejak awal ketika pandemi COVID-19 berimbas ke masalah ekonomi," ujarnya.
Namun, anggota DPR asal Pasuruan, Jawa Timur itu menegaskan bahwa sinyal dari Sri Mulyani soal resesi tidak perlu direspons berlebihan, apalagi dengan kepanikan.
"Semoga dengan berbagai upaya dan kebijakan yang tepat dari pemerintah, kita bisa keluar dari kondisi perekonomian yang sulit ini," katanya.(antara/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Misbakhun menilai Menkeu Sri Mulyani telah bertindak berani dan jujur dengan memproyeksikan pertumbuhan ekonomi nasional pada kuartal III tahun ini kembali negatif.
Redaktur & Reporter : Antoni
BERITA TERKAIT
- Eks KSAL Ini Anggap Gibran bin Jokowi Tak Memenuhi Kriteria Jadi Wapres RI
- Roy Suryo Ungkap Ironi Laporan Jokowi, Dilayangkan Saat Hari Keterbukaan Informasi
- Gus Din Apresiasi Jokowi Membuat Laporan ke Polisi Soal Ijazah Palsu
- 5 Berita Terpopuler: Ada Uang Setoran Masuk, Banyak NIP CPNS & PPPK Terbit, Memalukan dan Tidak Elegan
- Polisi Didesak Proses Laporan Jokowi soal Kasus Ijazah Palsu
- Jokowi Lapor Polisi, Roy Suryo: Peneliti Seharusnya Diapresiasi, Bukan Dikriminalisasi