Stop Rekrut Guru Honorer
Selasa, 08 Januari 2013 – 08:45 WIB

Stop Rekrut Guru Honorer
ACEH--Kepala Dinas Pendidikan Aceh Anas M Adam, M. Pd menandaskan untuk memaksimalkan program pendidikan guru. Bahkan memperketat guru honorer mengajar di sekolah. Selain itu katanya, guru di pendidikan anak usia dini (PAUD) akan menjadi perhatian serius demi mengejar ketinggalan.
Untuk guru di Aceh bila di gabungkan dengan guru PNS dan non PNS sudah melebihi. Tetapi yang lebih penting kualitas guru juga harus di pertimbangkan. Apa lagi guru di tingkat paud supaya dapat di tingkatkan.
Baca Juga:
“Kita akan terus mensosialisasikan pentingnya pendidikan guru di tingkat paud. Terutama Pemkab harus serius untuk menangani guru di PAUD,” ujarnya, Senin (7/1).
Selain itu katanya, pemerataan guru dan insentif akan di naikan. Sebab, masih hitungan kecil guru yang mau pindah akibat insentif yang belum mamadai. “Kedepan kita akan fokus meningkatkan pelatihan guru dan perlengkapan laboratorum. Baik guru tingkat SD/MI, SMP/MTS, MA/SMA dan juga guru di tingkat TK dan Paud,” jelasnya.
ACEH--Kepala Dinas Pendidikan Aceh Anas M Adam, M. Pd menandaskan untuk memaksimalkan program pendidikan guru. Bahkan memperketat guru honorer mengajar
BERITA TERKAIT
- 2 Tempat Usaha Hiburan Tanpa Izin di Sudirman Disegel, Lihat
- 2 Kapten Infranteri Tangkap Bandar Narkoba di Bima, Kolaborasi dengan Warga
- Ahmad Luthfi Minta Fatayat NU Terlibat dalam Program Kecamatan Berdaya
- Kecelakaan Beruntun Tol Semarang, Truk Tronton Terguling, Sopir Pick-up Luka-luka
- ZCorner Dorong UMKM Halal dan Pemberdayaan Mustahik
- Bandar Narkoba Diringkus Polda Kalteng Dijerat Pasal Pencucian Uang, Terancam Lama di Penjara