Suap Pejabat Pertamina 19 ribu Dolar AS Plus Jalan-Jalan, Willy Sebastian Lim Dituntut 4 Tahun Penjara
Rabu, 15 Juli 2015 – 19:15 WIB

Willy Sebastian Lim
Uang tersebut diberikan Willy ke Suroso agar menyetujui perusahaan multinasional Octel Innospec menjadi penyedia Tetraethyl Lead (TEL) untuk kebutuhan kilang milik Pertamina periode Desember 2004-2005.
Selain menyuap, Willy juga membiayai perjalanan Suroso dan keluarganya ke London. Termasuk di dalamnya fasilitas menginap selama tiga hari mulai 23-26 April 2005 di May Fair Radisson Edwardian hotel dengan biaya 749.66 poundsterling dan fasilitas menginap di Hotel Manchester pada 27 April 2005 dengan biaya 149.50 poundsterling. (dil/jpnn)
JAKARTA - Direktur PT Soegih Interjaya Willy Sebastian Lim terdakwa kasus suap proyek pengadaan bahan bakar Tetra Ethyl Lead (TEL) di PT Pertamina
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pak Ali Datang ke Lokasi Tes PPPK Tahap 2, Silakan Disimak Kalimatnya
- 6 Fakta Terbaru Pembunuhan Jurnalis Juwita, Asmara Rumit Oknum TNI AL Itu
- Puluhan Pelajar Nakal di Purwakarta Dikirim ke Rindam III/Siliwangi Bandung
- Kasus Pelecehan Seksual oleh Dokter AY Naik Penyidikan
- Prabowo kepada Wartawan: Bagian Saya Marah-marahi Menteri, Nah Kalian Keluar
- Hakim Menolak Permohonan Praperadilan Tersangka Korupsi PMI Palembang