Suksekan Program Pemerintah, GK Hebat dan TNI AL Vaksinasi 1.200 Warga Subang
Kamis, 30 September 2021 – 23:42 WIB

Ilustrasi - Vaksinasi COVID-19. Foto: arsip JPNN.com/Ricardo
Keterlibatan Kolinlamil dalam program vaksinasi sendiri merupakan perintah langsung dari Kepala Staf Angkatan Laut Laksamana TNI Yudo Margono.
Baca Juga:
Sejauh ini personel Kolinlamil telah melakukan vaksinasi di berbagai wilayah, mulai dari daerah maritim hingga ke dataran tinggi seperti Subang.
“Harapannya kami dapat membantu target pemerintah dari Bapak Presiden percepatan vaksinasi minimal 70% yang ter-vaksin membangun herd immunity atau kekebalan komunal sehingga ekonomi bisa berjalan normal kembali,” ujar Kadispen Kolinlamil Letkol Laut (P) Widyo Sasongko. (dil/jpnn)
GK Hebat bersama TNI AL memberikan pelayanan vaksinasi COVID-19 gratis kepada warga Kecamatan Pusakanegara, Subang, Jawa Barat, Kamis (30/9).
Redaktur & Reporter : Adil
BERITA TERKAIT
- KSAL Minta Tunggakan BBM TNI AL Rp 5,45 T ke Pertamina Diputihkan, Bahlil Berkata Begini
- Soal Pembayaran Tunggakan Triliunan TNI AL, Menhan Singgung Kebijakan Tersentralisasi
- Rapat Bareng Menhan, Legislator Ungkit Utang Triliunan TNI AL
- Momen KSAL Minta Tunggakan BBM TNI AL Rp 2,25 T ke Pertamina Diputihkan
- Gugatan Praperadilan Tersangka Pembunuhan Ibu dan Anak di Subang Ditolak
- Prajurit TNI AL Sigap Mengevakuasi Warga Terdampak Banjir di Pesawaran Lampung