Syarief Hasan Ingatkan Pemerintah yang Ingin Hapus BBM Jenis Premium
Senin, 16 November 2020 – 15:24 WIB

Wakil Ketum DPP Partai Demokrat Syarief Hasan. Foto: Boy/JPNN.com
Berdasarkan informasi dari Dirjen Pengendalian Pencemaran dan Kerusakan Lingkungan KLHK, Jumat (13/11),
BBM berjenis Premium akan dihapuskan pada 1 Januari 2021 mendatang. Langkah ini diambil untuk menekan angka konsumsi BBM dengan nomor oktan 88 tersebut. (jpnn)
Syarief Hasan mengingatkan kebijakan penghapusan BBM jenis Premium jangan sampai menimbulkan persoalan baru di masyarakat. Kebijakan ini harus diikuti dengan penyediaan BBM yang pro lingkungan dan murah atau bersubsidi.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Ibas Tegaskan Indonesia dan Malaysia Tak Hanya Tetangga, Tetapi..
- Waka MPR Sebut Kehadiran Prabowo Saat May Day Wujud Komitmen Keberpihakan Kepada Buruh
- Lestari Moerdijat: Jadikan Momentum Hari Buruh untuk Mempercepat Lahirnya UU PPRT
- Atasi Darurat Sampah, Waka MPR Lestari Moerdijat Sebut Sejumlah Hal yang Harus Dilakukan
- Wakil Ketua MPR Eddy Soeparno Siap Fasilitasi Pemda Atasi Masalah Sampah
- Respons Kritik AS soal QRIS, Waka MPR Eddy Soeparno: Terbukti Membantu Pelaku UMKM