Tarif Kereta Batal Naik
Senin, 04 Oktober 2010 – 08:56 WIB

Tarif Kereta Batal Naik
Namun pembatalan kenaikan tariff tentunya tidak mengurangi fasilitas yang diterima oleh penumpang KA ekonomi. Irfan menyebut setiap penumpang resmi yang membeli tiket berhak atas asuransi Jasa Raharja sebagai perlindungan bila terjadi hal yang mengancam jiwa mereka ketika diatas kereta. Selain itu penumpang juga berhak untuk diantarkan sampai di tujuan sesuai dengan tiket yang dibeli. (pit)
Baca Juga:
MALANG – Rencana kenaikan tariff Kereta Api kelas Ekonomi akhirnya dibatalkan setelah Stasiun Kota Baru menerima surat Keputusan Menteri Perhubungan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 2.050 Karung Bawang Merah Diselundupkan dari Malaysia ke Bengkalis, Lihat
- 9 Dari 1.497 Jemaah Calon Haji Asal Semarang Batal Berangkat
- Dukung Asta Cita, Pemprov Sumsel Selaraskan Program 3 Juta Rumah dengan Visi Misi HDCU
- Bali Tolak Ormas GRIB Hercules, Kalimat Giri Prasta Tegas
- Identitas 12 Korban Tewas Akibat Kecelakaan Maut Bus ALS
- Kronologi Mobil Nissan Tabrakan Beruntun di Bandung, Pelajar Tewas setelah Terseret 80 Meter