Tarik Investor, Pemprov Sumbar Gratiskan Izin
Senin, 29 April 2013 – 08:48 WIB

Tarik Investor, Pemprov Sumbar Gratiskan Izin
"Kalau kita biarkan saja mereka mengimpor bahan baku atau peralatan, bisa-bisa bahan baku dan peralatan kita tak laku dijual dan bisa mematikan usaha ekonomi kecil. Kami berikan mereka kemudahan, tapi kami juga tetap harus memproteksi kegiatan PMA di sini," tambahnya.
Untuk menarik investor, kata Masrul, ada beberapa hal yang harus dibenahi. Di antaranya, pembangunan infrastruktur yang harus dipercepat, reformasi birokrasi, dan harmonisasi regulasi.(ayu)
PADANG--Pemerintah Provinsi Sumatera Barat menggratiskan pengurusan perizinan bagi dunia usaha. Kebijakan ini sebagai stimulus bagi dunia usaha agar
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Polres Banyuasin Buka Layanan Hotline Laporan Kekerasan Terhadap Perempuan dan Anak, Catat Nomornya
- 476 Karyawan Terbaik IWIP Menerima Penghargaan di Momen Hari Buruh
- Rote Hospiltality Academy Hadirkan Pendidikan Pariwisata Gratis di NTT
- 5.746 Jemaah Haji Asal Jawa Barat Berangkat via 2 Embarkasi
- 3 Wanita Ditangkap terkait Narkoba, Ada yang Simpan Sabu-Sabu Dalam Kemaluan, Alamak
- Truk Tabrak Minibus dan Rumah di Purworejo, 11 Meninggal