Timwas Century Batal Panggil Paksa KPK
Jumat, 31 Mei 2013 – 15:23 WIB

Timwas Century Batal Panggil Paksa KPK
Malahan kini Bambang mengapresiasi KPK yang telah mendapatkan informasi terbaru setelah memeriksa bekas Menteri Keuangan Sri Mulyani, di Amerika Serikat.
"Ibarat main catur, KPK sudah menggiring raja ke pojok," katanya. "Justru harus kita apresiasi KPK. Ini soal waktu saja," timpal Anggota Komisi III DPR, itu. (boy/jpnn)
JAKARTA -- Polemik Tim Pengawas Bank Century DPR dengan Komisi Pemberantasan Korupsi, melunak. Timwas yang sebelumnya ancam panggil paksa KPK karena
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Usulan Kubu Tom Lembong, Hadirkan Moeldoko dan Eks Mendag di Persidangan!
- HNW Dukung Rencana Prabowo Ingin Biaya Haji Indonesia Lebih Murah Dari Malaysia
- KSST Klaim KPK Naikkan Status Hukum Dugaan Korupsi Lelang Saham PT GBU
- Siswa SMA 5 Bandung Tewas Dalam Kecelakaan Beruntun, Polisi Periksa Pengemudi Nissan
- Prabowo-Bill Gates Akan Bertemu, Irwan Demokrat Singgung Efek Bola Salju Program MBG
- Sidang Perdana Gugatan PB PARFI Terhadap Kementerian Hukum Berjalan Lancar