Tragedi Kanjuruhan & Gelak Tawa Kekuasaan
Oleh Dhimam Abror Djuraid
Kamis, 27 Juli 2023 – 08:58 WIB

Menhan Prabowo Subianto mengemudikan kendaraan taktis Maung 4x4 di kompleks PT Pindad (Persero), Malang, Jawa Timur, Senin (24/7). Di samping Prabowo ialah Menteri BUMN Erick Thohir, sedangkan Presiden Joko Widodo (Jokowi) dan Ibu Negara Iriana duduk di belakang. Foto: Antara Foto/Dhemas Reviyanto/pras.
Setiap kejadian tragis yang memakan korban nyawa akan mudah dilupakan oleh momen-momen kegembiraan gelak tawa yang sengaja diciptakan oleh kekuasaan. Para korban hanya bisa menangis, sementara penguasa berlalu dengan gelak tawa.(***)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Perjuangan melawan kekuasaan adalah perjuangan melawan lupa. Setiap kejadian tragis yang memakan korban nyawa akan mudah dilupakan oleh momen-momen kegembiraan.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Ingin Kunjungi Arab Saudi, Prabowo Berencana Bangun Perkampungan Haji Indonesia
- Ole Romeny Kembali Jadi Starter di Oxford United, Erick Thohir Mengaku Senang
- Dukung Prabowo 2 Periode, Idrus Golkar Usul Pembentukan Koalisi Permanen
- Versi Pengamat, Prabowo Tak Merestui Mutasi Letjen Kunto Arief
- Eks KSAL Ini Anggap Gibran bin Jokowi Tak Memenuhi Kriteria Jadi Wapres RI
- Mendikdasmen Sebut Janji Presiden Prabowo kepada Guru Sudah Terealisasi, Apa Saja?