Tubuh Terasa Lelah, Segera Konsumsi 4 Makanan Ini
Rabu, 11 Desember 2024 – 07:55 WIB

Buah mangga. Foto: Hellosehat
Sebab, kandungan potasium dan mineral penting akan membantu tubuh kamu terhindar dari rasa lelah.
2. Susu
Rutin mengonsumsi susu sangat baik untuk kesehatan tubuh.
Kandungan mineral dan kalsium susu menjaga tubuh agar tetap sehat dan kuat.
Minum susu dua gelas sehari akan membantu kamu terhindar dari tubuh mudah lelah.
3. Mangga
Mangga merupakan salah satu buah yang sangat populer di masyarakat Indonesia.
Rasanya yang enak membuat buah mangga banyak digemari. Buah mangga banyak mengandung vitamin, mineral dan antioksidan yang dibutuhkan oleh tubuh.
Minum satu gelas jus mangga saat tubuh kamu merasa lelah.
4. Almond
Almond merupakan makanan yang kaya akan kandungan vitamin E yang bisa membantu tubuh untuk meningkatkan energi.
Ada beberapa jenis makanan yang sehat dan bergizi yang bisa Anda konsumsi saat tubuh terasa lelah dan salah satunya ialah tentu saja mangga.
BERITA TERKAIT
- 3 Buah yang Cocok Dikonsumsi Penderita Tekanan Darah Tinggi
- 12 Makanan Tinggi Kandungan Kalium yang Wajib Anda Konsumsi
- 4 Makanan Pemicu Retensi Air yang Harus Anda Ketahui
- 8 Makanan yang Sulit Dicerna Usus
- 3 Makanan yang Baik untuk Menjaga Kesehatan Otak
- Lindungi Kulit dari Sinar Matahari dengan Mengonsumsi 7 Makanan Ini