Tunggu Jadwal Penerimaan CPNS yang Tertunda

Sementara bagi warga kota Palu yang belum terdaftar dan belum mendaftarkan diri di login BKN, diakibatkan karena terjadinya bencana alam, pihak BKPSDMD kota Palu, memberikan kesempatan kembali untuk bisa mendaftar kembali melalui situs resmi BKN pusat.
“Kalau kita nantinya sudah umumkan pembukaan pendaftaran penerimaan CPNS melalui situs resmi BKN pusat, silakan warga kota Palu yang belum sempat mendaftar lalu, untuk kembali mendaftar,” ujarnya.
BACA JUGA: Sebenarnya Hak Honorer K2 adalah PNS, Bukan PPPK
Untuk penerimaan CPNS 2018 dilingkungan Pemkot Palu yang sempat tertunda, hanya dikhususkan kepada mereka yang sama sekali belum pernah mengikuti seleksi CPNS tahun 2018.
“Kalau yang sudah pernah mengikuti CPNS tahun 2018 di daerah lain, tidak diperkenankan untuk mengikuti lagi, karena di sistem kami juga akan terbaca, yang sudah pernah ikut dan yang belum pernah ikut,” kata Baso.(zal)
Pemkot Kota Palu siap membuka kembali penerimaan CPNS yang tertunda akibat bencana gempa beberapa waktu lalu.
Redaktur & Reporter : Soetomo
- Muhajir Sebut Gaji-Tunjangan CPNS & PPPK 2024 Sudah Disiapkan di APBD 2025
- 5 Berita Terpopuler: CPNS & PPPK Semringah, Bagaimana Nasib Honorer Gagal Seleksi Paruh Waktu, Kapan Jadwal Ulang?
- 205 CPNS Terima SK, Bupati Kotim: Jangan Coba-Coba Minta Mutasi
- 137 CPNS & 449 PPPK Terima SK, Bupati Sahrujani Beri Pesan Begini
- CPNS & PPPK Tahap 1 Semringah, SK ASN di Tangan, Semua Honorer K2 Terakomodasi
- 1.909 PPPK & 44 CPNS Terima SK, Maulana: Bekerjalah dengan Sungguh-Sungguh