Ukraina Berharap Indonesia Berperan Aktif Menghentikan Perang

Ukraina Berharap Indonesia Berperan Aktif Menghentikan Perang
Wakil Ketua DPR RI Abdul Muhaimin Iskandar mendorong pemerintah untuk ikut berperan menghentikan perang Rusia-Ukraina. Ilustrasi Foto: Humas DPR RI

"Karena itu, kami mengimbau Rusia untuk menghentikan serangan dan perang agar terjadi dialog dan pertemuan perdamaian," tuturnya.

Sebelumnya, Gus Muhaimin bertemu dengan Duta Besar Rusia untuk Indonesia Lyudmila Georgievna Vorobieva di Gedung Nusantara III, Senayan, Jakarta, Kamis.

Pertemuan itu membahas kemungkinan Presiden Rusia Vladimir Putin menghadiri KTT G20 yang dilaksanakan di Bali pada Oktober 2022. (ast/jpnn)


Wakil Ketua DPR RI Muhaimin Iskandar atau Gus Muhaimin menyatakan, Ukraina berharap Indonesia berperan aktif menghentikan perang


Redaktur : Tarmizi Hamdi
Reporter : Aristo Setiawan, Tarmizi Hamdi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News