Video Kekerasan Densus Beredar Tak Terkendali
Minggu, 03 Maret 2013 – 05:03 WIB

Video Kekerasan Densus Beredar Tak Terkendali
JAKARTA--Video yang menunjukkan kekerasan yang dilakukan Detasemen Khusus 88 Mabes Polri beredar luas di dunia maya. Situs-situs yang biasa memberitakan kegiatan dunia Islam mengunggahnya sejak Jumat malam. Dalam video itu tampak personil Brimob Polri menginjak dan menelanjangi terduga teroris.
"Ayo buka celananya, ayo buka celananya," teriak oknum polisi berseragam Brimob itu dalam video. Tampak tersangka terorisme berjalan mengangkat tangan dan lalu terduduk membuka celananya.
Baca Juga:
Dalam frame yang lain, ada adegan tersangka terikat dengan tangan dibelakang dan telanjang dada. Mukanya berlumuran darah dan terus diinterogasi polisi.
Mabes Polri masih belum bisa memastikan keaslian video yang bisa disaksikan di situs arrahmah dan youtube itu. "Kami tegaskan penyelidikan masih berjalan. Nanti ada tim yang menelusuri," kata Karopenmas Mabes Polri Brigjen Boy Rafli Amar di Jakarta kemarin (02/03).
JAKARTA--Video yang menunjukkan kekerasan yang dilakukan Detasemen Khusus 88 Mabes Polri beredar luas di dunia maya. Situs-situs yang biasa memberitakan
BERITA TERKAIT
- Seleksi PPPK Tahap 2 Berlangsung hingga 30 Mei 2025, BKN Beri Info Skor CAT
- Lewat Operasi Gurita, Bea Cukai Tegal Gagalkan Peredaran 1,3 Juta Batang Rokok Ilegal
- Human Initiative Gelar Flash Sale Kurban untuk Bantu Masyarakat Pelosok Negeri
- Calon Haji Asal Tulungagung Meninggal Dunia Sebelum Berangkat ke Tanah Suci
- Asido Hutabarat: Kurator Wajib Mengamankan Aset Pailit
- Belum Puas, Prabowo Ingin Biaya Haji RI Lebih Murah Lagi