41 Ribu Orang Ingin Indrisantika Kurniasari Ditangkap
Selasa, 28 Februari 2017 – 11:43 WIB

Foto: change.org
jpnn.com - jpnn.com -Salah seorang pengguna Facebook, Indrisantika Kurniasari (IK) pasti sedang tak nyaman. Gara-gara ulahnya yang dianggap menghina Presiden Joko Widodo, IK sedang menjadi sorotan.
Di laman khusus petisi, change.org, sedikitnya 41.000 orang sudah menyatakan dukungan agar IK ditangkap. Di laman tersebut, petisi terkait berjudul Indrisantika Kurniasari menghina Presiden Joko Widodo saat mengenakan Pakaian Khas Maluku. Petisi itu dibuat oleh Mario Lawalata.
Baca Juga:
Saat ini, sudah 41.104 orang yang mendukung petisi ini. (adk/jpnn)
Salah seorang pengguna Facebook, Indrisantika Kurniasari (IK) pasti sedang tak nyaman. Gara-gara ulahnya yang dianggap menghina Presiden Joko Widodo,
Redaktur & Reporter : Adek
BERITA TERKAIT
- Eks KSAL Ini Anggap Gibran bin Jokowi Tak Memenuhi Kriteria Jadi Wapres RI
- Roy Suryo Ungkap Ironi Laporan Jokowi, Dilayangkan Saat Hari Keterbukaan Informasi
- Gus Din Apresiasi Jokowi Membuat Laporan ke Polisi Soal Ijazah Palsu
- 5 Berita Terpopuler: Ada Uang Setoran Masuk, Banyak NIP CPNS & PPPK Terbit, Memalukan dan Tidak Elegan
- Polisi Didesak Proses Laporan Jokowi soal Kasus Ijazah Palsu
- Jokowi Lapor Polisi, Roy Suryo: Peneliti Seharusnya Diapresiasi, Bukan Dikriminalisasi