China Kirim Mesin Perang Tercanggih ke Rusia, Ada Kapal Perusak dan Tank Tempur Tipe 99

China Kirim Mesin Perang Tercanggih ke Rusia, Ada Kapal Perusak dan Tank Tempur Tipe 99
Ilustrasi--Rudal diluncurkan dalam latihan militer di kota pelabuhan Qingdao, di mana markas Armada Laut Utara China berada, 2013. Foto: ANTARA/Reuters/stringer/as

Latihan gabungan Vostok-2022 itu melibatkan 50.000 personel militer, lebih dari 5.000 unit senjata dan peralatan militer yang termasuk 140 unit pesawat, dan 60 unit kapal perang.

Kemhan Rusia juga menyatakan bahwa latihan gabungan tersebut tidak menyasar negara ketiga mana pun. (ant/dil/jpnn)

Kementerian Pertahanan Rusia menyebutkan selain China, ada beberapa negara lain yang terlibat, yakni Aljazair, India, Belarusia, Tajikistan, dan Mongolia


Redaktur & Reporter : M. Adil Syarif

Sumber Antara

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News