Cucu Soekarno Dituntut Rp 1 Miliar
Selasa, 22 Januari 2013 – 13:51 WIB

Cucu Soekarno Dituntut Rp 1 Miliar
JAKARTA - Pengadilan Agama (PA) Jakarta Selatan, masih terus menyidangkan perkara perceraian Garneta Haruni dan Mahardika Soekarno alias Didi yang lebih dikenal sebagai calon suami aktris Jane Shalimar.
Dalam sidang terakhir, pihak Garneta mengajukan uang tuntutan Rp 1 miliar sebagai uang Mut'ah yang diberikan mantan suami kepada mantan istri. Uang Rp 1 miliar tersebut dianggap pihak Garneta cukup kecil dibanding harta yang dimiliki Mahardina yang merupakan anak dari Rachmawati Soekarno Putri. ini.
Baca Juga:
"Buat dia (Mahardika) uang segitu termasuk kecil," kata Petrus Balapatyiona, kuasa hukum Garnet di PA Jaksel, Selasa (22/1).
Ia menyatakan, tuntutan tersebut sudah sesuai dengan Pasal 149 kompilasi hukum Islam. "Pasal itu menyebutkan, bilamana perkawinan putus maka suami wajib memberikan mut'ah yang layak kepada bekas istrinya baik berupa uang atau benda," jelas Petrus.
JAKARTA - Pengadilan Agama (PA) Jakarta Selatan, masih terus menyidangkan perkara perceraian Garneta Haruni dan Mahardika Soekarno alias Didi yang
BERITA TERKAIT
- Digiland 2025 Siap Digelar, Tiket Habis Terjual, 20 Ribu Pengunjung Bakal Meramaikan
- Jadi Ustaz di Film Pembantaian Dukun Santet, Ariyo Wahab Ungkap Tantangannya
- Rayen Pono Anggap Ahmad Dhani Meremehkan Persoalan Salah Sebut Marga
- Sudah Ditetapkan Sebagai Tersangka, Jonathan Frizzy Tak Ditahan, Kenapa?
- Kementerian Hukum Digugat Terkait SK PARFI Kubu Ki Kusumo
- Jonathan Frizzy Tidak Ditahan, Polisi Beri Penjelasan