Dipecat dari Partai Demokrat, Ahmad Yahya Beri Pernyataan Menohok, Ada Kalimat Dinasti dan Oligarki
Jumat, 26 Februari 2021 – 23:28 WIB

Logo Partai Demokrat (HO/Antaranews)
Pun ia menyebutkan Partai Demokrat akan terus berada di dalam cengkraman keluarga Cikeas. Ia menyebutkan sehebat apapun kader-kader Partai Demokrat, akan tetap disingkirkan jika tidak mendukung keinginan SBY dan AHY.
Baca Juga: Iwan Sudah Ditangkap, Semua Korbannya Diminta Melapor ke Polres
"Kader lain sehebat dan sebesar apa pun jasanya dalam partai tetap akan disingkirkan kalau tidak mendukung keinginannya (SBY dan AHY,red),"jelasnya.(mcr8/JPNN)
Mantan Ketua Komisi Pengawas Partai Demokrat, Ahmad Yahya merespon pemecatan terhadap dirinya dengan menyebutkan ini sebagai langkah SBY dan AHY untuk memuluskan dinastinya di partai.
Redaktur & Reporter : Kenny Kurnia Putra
BERITA TERKAIT
- Ibas Ajak ASEAN Bersatu untuk Menghadapi Tantangan Besar Masa Depan Dunia
- Demokrat Laporkan Ketua Pengadilan Tinggi Sulut ke MA dan Kejagung, Ada Apa?
- May Day, Legislator Muda Demokrat Harap Pemerintah Tingkatkan Kesejahteraan Buruh
- Ibas Ingatkan Pentingnya Perlindungan PMI dan Penguatan Keamanan Perbatasan
- Perkuat Diplomasi Kebangsaan RI Hadapi Geo-Ekonomi, Ibas Mendorong Kolaborasi ASEAN Plus
- AS Kritik QRIS-GPN, Marwan Demokrat Minta Pemerintah Berdiri Tegak pada Kedaulatan Digital