Era Digital, Koran Harus Siasati Persaingan

Era Digital, Koran Harus Siasati Persaingan
CEO RGD Media, Grig Davidovitz saat menyampaikan paparan dalam Newsroom Summit pada pertemuan WAN-IFRA di Nusa Dua Bali, Rabu (11/4). Foto : Ayatollah Antoni/JPNN
Yang pasti, katanya, pergerakan informasi di media online memang dinamis. Sebab 24 jam sehari dan tujuh hari dalam seminggu, informasi di website harus terus bergerak.

"Media online saja sekarang juga harus bersaing dengan siaran televisi secara langsung. Jadi tantangannya adalah setiap menit harus menyuguhkan informasi kepada pembaca," paparnya.

Namun dikatakannya pula, kecepatan saja tidak cukup. Akurasi informasi dari lapangan juga tak kalah penting. "Di sinilah pentingnya newsroom sebelum menghadirkan berita ke pembaca," paparnya.

Grig juga mengatakan, gadget hanyalah alat. Namun yang jauh lebih penting adalah informasi dan cara mengemasnya. "It's not about device, but define (ini bukan soal alat, tapi penegasan atas sebuah kemasan)," paparnya.

NUSA DUA - Penerbit media cetak harus semakin kreatif dan mampu membuat terobosan-terobosan baru agar dapat bersaing dengan media format lain seperti

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News