Jelang HUT Ke-49 PDIP, Megawati Soekarnoputri Tulis Pesan Ini untuk TPDI

“Ibu Megawati menyatakan TPDI telah mengukir sejarah dengan kekuatan moral dan hukum,” ujar Hasto.
Menurut dia, di PDIP itu hal ini diajarkan juga kepada para kader.
Para kader dalam berpolitik harus setia pada jalan hukum.
“Dengan jalan hukum, PDI Perjuangan berhasil menghindari berbagai skenario Orde Baru saat itu,” beber Hasto.
Menurut dia, pihaknya akan membuat buku khusus mengenai sepak terjang dan perjalanan TPDI sebagai bagian dari sejarah PDIP.
Buku itu rencananya akan dikerjakan oleh sejumlah jurnalis senior.
“Tulisan ini nantinya akan menjadi bagian dari sejarah partai dan akan diajarkan dalam sekolah kader PDI Perjuangan,” kata Hasto.
Yasonna Laoly menambahkan PDIP berterima kasih yang sebesar-besarnya atas dedikasi dan pengorbanan yang telah diberikan oleh TPDI.
Megawati Soekarnoputri menulis pesan khusus kepada TPDI. Pesan itu ditulis bertepatan dengan momen menjelang HUT Ke-49 PDIP.
- Ray Rangkuti Kritik Kinerja KPK, Kasus Hasto Dikejar, Tetapi Bobby Diundang Koordinasi
- Tim Hukum Hasto Bawa Bukti Dugaan Pelanggaran Penyidik KPK ke Dewas
- Rempang Eco City Tak Masuk Daftar PSN Era Prabowo, Rieke Girang
- Politikus PDIP Apresiasi Ide Dedi Mulyadi Kirim Siswa Bermasalah ke Barak
- 5 Berita Terpopuler: Kapan Pengisian DRH NIP PPPK? Simak Penjelasan Kepala BKN, Alhamdulillah Perjuangan Tak Sia-sia
- Rayakan 70th KAA, Usman Hamid And The Blackstones Bawakan Album Baru Kritik Sosial