KPU Bantah Tudingan Bambang Widjojanto: Di KPPS Ada 810 Ribu Orang, Bagaimana Berbuat Curang

KPU Bantah Tudingan Bambang Widjojanto: Di KPPS Ada 810 Ribu Orang, Bagaimana Berbuat Curang
Kantor KPU. Foto: JPG/JPNN.com

BACA JUGA: Mau Persoalkan Hasil Pemilu 2019 ke PBB? Ini Kata Prof Mahfud

Sebelumnya, mantan pimpinan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Bambang Widjojanto menilai buruk proses Pemilu 2019. Sebab, kecurangan mewarnai proses demokrasi lima tahunan ini dari mulai masa persiapan, pencoblosan, hingga penghitungan suara.

"Pemilu kali ini disebut sebagai pemilu terburuk setelah reformasi," kata Bambang ditemui di Jakarta Selatan, Minggu (21/4). (mg10/jpnn)

Simak Video Pilihan Redaksi:


Menurut Viryan tudingan kecurangan secara sistematis tidak berdasar karena jajaran KPU level bawah berasal dari kalangan masyarakat yang beragam.


Redaktur & Reporter : Aristo Setiawan

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News