LaNyalla Khawatir Ulah Suporter Membuat Polisi tak Mengizinkan Liga 1 dan Liga 2
Selasa, 27 April 2021 – 15:30 WIB

Ketua DPD RI AA LaNyalla Mahmud Mattalitti saat meninjau stadion sepak bola untuk PON XX Papua. Foto: Humas DPD RI.
Dia mengingatkan jangan sampai karena ulah segelintir orang, dunia sepak bola tanah air yang kena getah.
“Para suporter harus instropeksi diri. Jadilah suporter yang bijak dan taat aturan. Kita semua sudah rindu ingin menikmati pertandingan di stadion. Kita ingin atmosfer sepak bola di Indonesia makin sehat,” pungkas LaNyalla Mahmud Mattalitti. (*/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
LaNyalla sangat menyesalkan aksi suporter usai final Piala Menpora 2021. Dia menilai sikap para suporter itu dapat berimbas pada rencana bergulirnya kembali kompetisi sepak bola Liga 1 dan Liga 2.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Anggota DPD RI Lia Istifhama: Penting Menganalisa Sikap Pemuda Terhadap Keberlangsungan Bangsa
- KPK Akan Periksa La Nyalla Terkait Kasus Dana Hibah Jawa Timur Setelah Penggeledahan
- Sultan Dukung Indonesia Jadi Tuan Rumah Olimpiade Remaja 2030
- Jamin Keselamatan Kerja Buruh, Senator Filep: Percepat Revisi UU SJSN & Ratifikasi Konvensi ILO 102/1952
- Ditanya Pemanggilan La Nyalla, KPK: Tunggu Saja
- Geledah Rumah La Nyalla, KPK Temukan Bukti Apa?